Back to Top

Kapital - Gegap Gempita Lyrics



Kapital - Gegap Gempita Lyrics




Kini gegap gempita parodi barbar dari negri ini
Barisan pawai idiot sub culture warna dari rantai agama

Menancapkan bendera siapa yang berkuasa?
Barisan pemuda suku yang mendiskriminasikan
Percuma! Sumpah Pemuda... pernah ada di kala kita belumlah merdeka

Gegap gempita... gegap gempita...
Pawai substansi kosong mendistraksi semua
Menyanyikan hymne distorsi bohong

Yang benar dihakimi, moral di eksekusi
Satir... melihat wajah negri ini
Saat norma agama pun di jual
Berkedok syiar yang di jual dengan tarif tinggi
[ Correct these Lyrics ]

[ Correct these Lyrics ]

We currently do not have these lyrics. If you would like to submit them, please use the form below.


We currently do not have these lyrics. If you would like to submit them, please use the form below.




Kini gegap gempita parodi barbar dari negri ini
Barisan pawai idiot sub culture warna dari rantai agama

Menancapkan bendera siapa yang berkuasa?
Barisan pemuda suku yang mendiskriminasikan
Percuma! Sumpah Pemuda... pernah ada di kala kita belumlah merdeka

Gegap gempita... gegap gempita...
Pawai substansi kosong mendistraksi semua
Menyanyikan hymne distorsi bohong

Yang benar dihakimi, moral di eksekusi
Satir... melihat wajah negri ini
Saat norma agama pun di jual
Berkedok syiar yang di jual dengan tarif tinggi
[ Correct these Lyrics ]
Writer: Akbar Haka
Copyright: Lyrics © O/B/O DistroKid

Back to: Kapital



Kapital - Gegap Gempita Video
(Show video at the top of the page)


Performed By: Kapital
Length: 3:49
Written by: Akbar Haka
[Correct Info]
Tags:
No tags yet