Hening malam ku sendirian
Bersama bintang
Tertuju khayalan bersamamu
Indah bersamamu
Dan terbayangkan
Mata indah dan senyum manis
Di bibir mu
Indah nya senyummu
Tersadar, tak ada dirimu disampingku
Dan bintang malam, menertawakan kesendirian ku
Dan Rembulan, masih setia menemani
Indahnya malam
Reff
Angin malam, sampaikan salamku kepadanya, untuknya
Salam rindu, tak kala rindu ingin bertemu
Angin malam, sampaikan pesan ku kepadanya untuk nya
Katakan lah, bahwa diriku merindukannya
Tersadar, tak ada dirimu disampingku
Dan bintang malam menertawakan kesendirian ku
Dan rembulan masih setia menemani
Indahnya malam
Reff
Angin malam, sampaikan salamku kepadanya, untuknya
Salam rindu, tak kala rindu ingin bertemu
Angin malam, sampaikan pesan ku kepadanya untuk nya
Katakan lah, bahwa diriku merindukannya
Katakanlah
Bahwa diriku merindukan nya