Kau satu-satunya sobat yang tak pernah mengeluh
Tak pernah ku lihat airmata
Kau tegar bagai karang tiada dera yang mampu
Melunturkan garis senyum di wajahmu
Oooo...
Tak pernah ku sangka akhirnya akan begini
Kita mencintai wanita yang sama
Dia malaikat yang nyata dalam hidupku
Dan ternyata dia lebih memilihku
Dan kini mengapa?
Dirimu kini diam membisu
Pasti karna aku
Bagaimana mengatakan lelaki itu aku
Orang yang ingin kau bunuh suatu saat bila bertemu
Oh rasanya ku tak sanggup mengungkapkan sebenarnya
Orang yang kau cari-cari
Itu aku
Tapi suatu saat ku harus memilih
Pertahankan sahabat
Ataukah meraih cinta
Woo... hooo...
Dan kini mengapa?
Dirimu kini diam membisu
Pasti karena aku
Bagaimana mengatakan lelaki itu aku
Orang yang ingin kau bunuh suatu saat bila bertemu
Bagaimana mengatakan lelaki itu aku
Orang yang ingin kau bunuh suatu saat bila bertemu
Oh rasanya ku tak sanggup mengungkapkan sebenarnya
Orang yang kau cari-cari
Itu aku
Itu aku